Viar Adventure 250
Ini dia penampakan Viar Adventure 250 yang lagi ramai dibicarakan banyak orang. Dari bentuk fisiknya identik dengan Zongshen RX3 di China atau Cyclone RX3 di Amerika Serikat sana. hayo apakah mas bro sekalian ada yang tertarik untuk membeli motor adventure-tourer 250 cc dari Viar ini? Sabar mas bro, kemungkinan motor ini belum akan diluncurkan dalam waktu dekat. Di ajang PRJ 2016 sendiri, Viar hanya sekedar memperkenalkan produk kepada publik, kan ga kenal maka tak sayang hehehe. Semoga saja banyak peminatnya sehingga produk ini bisa di luncurkan di Indonesia, amien :D
0 Response to "Viar Adventure 250"
Posting Komentar